Prevalensi dan Karakteristik Pasien Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immunodeficiency Syndrome (HIV/AIDS) Di Kabupaten Merauke Periode Tahun 1992-2021

Authors

  • Digna Irlia Novita Akademi Kebidanan Yaleka Maro Merauke
  • Marni Br Karo STIKes Medistra Indonesia
  • Titus Tambaip Akademi Kebidanan Yaleka Maro Merauke
  • Erni Agit Ekawati STIKes Medistra Indonesia

Keywords:

Prevalensi, Karakteristik, HIV, AIDS

Abstract

HIV adalah virus yang menyerang sel kekebalan tubuh dan menyebabkan AIDS. AIDS adalah suatu kumpulan gejala menurunnya sistem kekebalan tubuh yang disebabkan oleh masuknya HIV dalam tubuh seseorang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui prevalensi dan karakteristik pasien HIV/AIDS menurut umur, jenis kelamin, dan suku. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Sampel penelitian ini adalah rekam medis pasien HIV/AIDS di Kabupaten Merauke periode tahun 1992-2021 yaitu sebanyak 2.563 sampel. Hasil penelitian menunjukan sejak periode tahun 1992-2021, prevalensi kasus HIV tertinggi adalah ditahun 1992-1999 yaitu sebanyak 114 orang (61,6%), dan kasus AIDS tertinggi adalah ditahun 2012 yaitu sebanyak 85 orang (58,6%). Sedangkan menurut kelompok umur mayoritas masyarakat yang mengalami HIV/AIDS berumur 25-49 tahun yaitu sebanyak 1.537 orang (60%), menurut jenis kelamin mayoritas masyarakat yang mengalami HIV/AIDS berjenis kelamin perempuan yaitu sebanyak 1.333 orang (52%), dan menurut suku bangsa mayoritas masyarakat yang mengalami HIV/AIDS berasal dari suku Papua yaitu sebanyak 1.244 orang (48,5%). Perlunya pengetahuan seperti penyuluhan tentang faktor risiko HIV/AIDS lebih lanjut bagi seluruh masyarakat pada umumnya, terutama populasi yang memiliki risiko tinggi mengalami HIV/AIDS sehingga angka prevalensi HIV/AIDS dimasyarakat dapat terus menurun.

References

Afif Nurul Hidayati, D. (2019). Manajemen HIV/AIDS (D. Afif Nurul Hidayati (ed.); Vol. 148). Pusat Penerbitan dan Percetakan Universitas Airlangga (AUP).

Dinas, & Papua, P. (2018). Rencana Strategis (RENSTRA) Tahun 2018-2023. 1–123.

KemenKes RI. (2020). Rencana Aksi Nasional Pencegahan Dan Pengendalian Hiv Aids Dan Pims Di Indonesia Tahun 2020-2024. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 1–188.

Kemenlu. (2020). HIV/AIDS Kenali untuk Dihindari. Deplu, 1–2.

Laksemi, D. A., Suwanti, L. T., Suwanti, L. T., Mufasirin, M., Mufasirin, M., Suastika, K., & Sudarmaja, M. (2020). Opportunistic Parasitic Infections in Patients with Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immunodeficiency Syndrome: A review. Veterinary World, 13(4), 716–725. https://doi.org/10.14202/vetworld.2020.716-725

Madyan, A. S. (2009). AIDS dalam Islam. Mizan.

Morphology, T. C. (2018). BAHAN AJAR REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN (RMIK) METODOLOGI PENELITIAN KESEHATAN. 307.

Plt. Direktur Jendral P2P. (2020). Laporan Perkembangan HIV AIDS & Penyakit Infeksi Menular Seksual (PIMS) Triwulan III tahun 2020.

Ramadhani, F. R. (2017). Analisis Karakteristik Penderita HIV/AIDS di RS Wahidin Sudirohusodo Makassar. Sripsi, 3.

Setiarto, R. Haryo Bimo, Karo MB, T. T. (2021.). Buku Penanganan HIVAIDS (T. Yulianti (ed.); Mira Muari). depublish. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=Bcs1EAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&ots=oYJukH8rIc&sig=A2RMbJ7_6bZ6ZxhyvsmGK_4pgZ4&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false

suara papua. (2020). Di Merauke 12 ODHA meninggal selama 2020.

Susanto, G. A. (2013). Dibanding Pria, Perempuan Lebih Rentan Tertular HIV 2013.

Tambaip, T., Karo, M. B., Hatta, M., Dwiyanti, R., Natzir, R., Massi, M. N., Islam, A. A., & Djawad, K. (2018). Immunomodulatory effect of orally red fruit (Pandanus conoideus) extract on the expression of CC chemokine receptor 5 mRNA in HIV patients with antiretroviral therapy. Research Journal of Immunology, 11(1), 15–21. https://doi.org/10.3923/rji.2018.15.21

UNAIDS. (2021a). Global AIDS Upate 2021 Confronting inequalities. UNAIDS.

UNAIDS. (2021b). HIV in Asia and the Pacific (2020).

UNICEF. (2021). Monitoring the Situation of Children and Women. UNICEF.

Yelfi Anwar, Sucahyo Adi Nugroho, N. D. T. (2018). Characteristics Of Sociodemography, Clinical, And Pattern Of Antiretroviral Therapy Of HIV/AIDS Patients At RSPI Prof. Dr. Sulianti Saroso In The Period January To June 2016. 44(November), 103–109.

Zeth, A. H. M., Asdie, A. H., Mukti, A. G., & Mansoden, J. (2010). Behaviour And Disease Risk HIV/AIDS At Papua Society The Development Study Of Local Wisdom HIV/AIDS. Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan, 13(04), 206–219.

Downloads

Published

2022-11-24